5 Tips Mengecilkan Perut Buncit dengan Cara Sehat

- 25 Maret 2022, 15:08 WIB
Berikut 5 Tips Mengecilkan Perut Buncit dengan Cara Sehat./Foto: Ilustrasi perut buncit
Berikut 5 Tips Mengecilkan Perut Buncit dengan Cara Sehat./Foto: Ilustrasi perut buncit /pexel

Baca Juga: Vaksin Booster jadi Syarat Mudik Lebaran 2022, Bagaimana Hukum Vaksinasi Saat Puasa? Begini Kata MUI

Langsung berbaring sehabis makan juga dapat menyebabkan refluks asam lambung dan gangguan pencernaan akibat perubahan gravitasi.

Tubuh menjadi tidak mampu menarik makanan di perut menuju ke bawah, sehingga malah menimbunnya menjadi lemak sisa.

Usahakan untuk mengonsumsi makanan setidaknya 2-3 jam sebelum tidur. Jika merasa sangat lapar beberapa saat sebelum tidur, hindari mengonsumsi karbohidrat. Pilihlan buah yang lebih menyehatkan.

  1. Jauhi gaya hidup tak sehat

Merokok dapat membantu mengurangi berat badan karena menahan nafsu makan, adalah mitos. Faktanya merokok justru mendorong lemak menuju ke daerah inti tubuh, dan menyebabkan bagian perut menjadi lebih besar.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Karier Jumat 25 Maret 2022 Horoskop: Cancer, Gemini, Taurus, Virgo Terjebak Masalah Sepele

Sedangkan minuman beralkohol mengandung gula dan kalori tinggi, yang jika tidak tercerna akan menumpuk menjadi lemak di perut.

Demikian 5 cara mengecilkan perut buncit dari RS EMC yang bisa kita jalani. ***

Halaman:

Editor: Budi W

Sumber: emc.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah