Ayo Mulai Sekarang Rutin Konsumsi Stroberi, Bisa Cegah Demensia dan Depresi Loh!

- 20 November 2023, 17:45 WIB
Jenis stroberi termahal di dunia jenis Bijin Hime dari Jepang./Facebook
Jenis stroberi termahal di dunia jenis Bijin Hime dari Jepang./Facebook /

 

ZONA SURABAYA RAYA - Stroberi merupakan buah yang sangat digemari berbagai usia, selain rasanya yang manis sedikit asam, ternyata buah berwarna merah cerah ini juga banjak mengandung manfaat untuk kesehatan.

Sebuah studi terbaru oleh tim peneliti dari Amerika Serikat dan telah dipublikasikan di jurnal Nutrients mengungkap bahwa dengan mengkonsumsi buah stroberi setiap hari bisa membantu menangkal demensia dan depresi.

Dijelaskan bahwa peserta penelitian yang makan stroberi setiap hari selama 12 pekan mengalami banyak perubahan positif, efeknya yakni peningkatan suasana hati, berkurangnya masalah ingatan, dan penurunan gejala depresi pada orang dewasa paruh baya yang kelebihan berat badan.

Baca Juga: Suka Stroberi? Ginjalmu Bakalan Sehat Kalo Rajin Mengkonsumsinya

Studi menyebutkan kandungan dalam stroberi memiliki banyak efek positif untuk tubuh

Dalam penelitian terdapat 5 pria dan 25 perempuan yang dibagi menjadi dua kelompok, dimana kelompok pertama menerima bubuk stroberi yang dibuat dari buah utuh.

Kemudian kelompok kedua menerima bubuk kontrol yang dirancang dengan rasa yang sama, namun tidak memiliki nutrisi yang sama.

Baca Juga: LANGKA! Mulai 14 Juni 2022, Bisa Saksikan Purnama Stroberi Super, Begini Penjelasan Ilmiahnya

Halaman:

Editor: Timothy Lie


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah