Bawa 4 Polisi, Helikopter Polri Hilang Kontak di Perairan Belitung, Benarkah Jatuh ke Laut?

- 27 November 2022, 19:51 WIB
Ilustrasi helikopter. Bawa 4 Polisi, Helikopter Polri Hilang Kontak di Perairan Belitung
Ilustrasi helikopter. Bawa 4 Polisi, Helikopter Polri Hilang Kontak di Perairan Belitung /Ilustrasi helikopter./ Pixabay/ Pexels/

Saat ini, lanjutnya, pihak bandara internasional H.AS Hananjoeddin mendapatkan permintaan untuk memperpanjang jam operasional bandara.

"Kalau dari bandara saat ini lebih kepada ada request operating hour diperpanjang dan sebagainya, sementara begitu saja," ujarnya.

Khaerul menambahkan, jam operasional bandara internasional H.AS Hanandjoeddin diperpanjang guna menanti kabar kepastian informasi mengenai helikopter yang dilaporkan hilang kontak tersebut.

"Sampai saat ini kami masih monitor dan stand by," katanya.

Baca Juga: Bom Bondet Teror Rumah Mantan Kepala Desa di Probolinggo

Khaerul belum dapat memastikan terkait jadwal penerbangan helikopter tersebut, karena merupakan ranah pihak Air Nav bandara setempat.

"Kalau schedule lebih ke Air Nav yang mengetahui," ujarnya.

Khaerul menegaskan, saat ini pihaknya masih menunggu rilis resmi terkait kabar penerbangan helikopter tersebut.

"Belum ada rilis resmi, sampai sekarang kami masih stand by," cetusnya. ***

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x