Jangan Abaikan Masalah Gusi, Bisa Jadi Tanda Darah Tinggi

- 16 Agustus 2022, 20:10 WIB
Ilustrasi gusi sakit.
Ilustrasi gusi sakit. /Unsplash/Peter Kasprzyk

Baca Juga: Belum Terbukti Ilmiah MK Tolak Gugatan Legalisasi Ganja untuk Pelayanan Kesehatan

Laman yang sama juga mengingatkan bahwa menjaga kadar glukosa darah dengan "kontrol yang baik" akan membantu mencegah penyakit gusi semakin parah. Berikut beberapa langkah yang dapat membantu:

- Berhenti merokok
- Menyikat gigi dua kali sehari
- Scaling di dokter gigi atau ahli kesehatan

Diabetes tipe 1 dan tipe 2 sama-sama dapat menyebabkan kadar gula atau glukosa dalam darah Anda menjadi terlalu tinggi. Untuk pengidap tipe 1, ini terjadi ketika tubuh tidak dapat memproduksi cukup hormon yang disebut insulin, yang mengontrol glukosa darah.

Sementara itu, diabetes tipe 2 termasuk kondisi yang jauh lebih umum. Peningkatan kadar gula darah biasanya disebabkan oleh kelebihan berat badan atau kurang berolahraga.***

Halaman:

Editor: Timothy Lie

Sumber: Diabetes.co.uk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x