Simak! Mengenal Retinol dan Manfaat Bagi Tubuh, Vitamin A yang Penting Untuk Kesehatan Kulit

- 4 Juli 2022, 17:25 WIB
Ilustrasi pemakaian retinol
Ilustrasi pemakaian retinol /pexels/Andrea Piacquadio/

ZONA SURABAYA RAYA – Berikut penjelasan mengenai Retinol yang memiliki manfaat penting bagi tubuh, salah satunya untuk kesehatan kulit.

Retinol merupakan vitamin A yang berasal dari produk hewani, biasanya digunakan sebagai bahan aktif dalam produk skincare.

Vitamin A memiliki sifat antioksidan yang dapat melindungi sel terhadap efek radikal bebas

Kandungan Retinol memiliki banyak fungsi, salah satunya yaitu untuk menjaga kesehatan kulit.

Baca Juga: Sosialisasi Skrining Riwayat Kesehatan, Peserta JKN Meningkat

Beberapa manfaat untuk kulit mulai dari mengatasi jerawat, memperbaiki tekstur kulit, hingga mencegah penuaan dini.

Dilansir ZonaSurabayaRaya dari laman resmi rscempakalimagroup.co.id pada Senin, 7 Juli 2022, berikut manfaat vitamin A bagi tubuh.

1.Menjaga Kesehatan Mata
Vitamin A merupakan bagian penting dari molekul rhodopsin yang diaktifkan ketika cahaya bersinar pada retina.

Beta karoten yang terdapat pada vitamin A juga berperan dalam mencegah degenerasi makula yang merupakan penyebab utama kebutaan karena usia.

Halaman:

Editor: Timothy Lie

Sumber: RS Cempaka Lima Group


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x