Usai Moneykawa, Kini Muncul Moneysesay Setelah Mantan Pemain Persebaya Alie Sesay Dikode Bos PSIS

- 25 April 2022, 20:35 WIB
Unggahan CEO PSIS Yoyok Sukawi yang dinilai sebagai kode bergabungnya Alie Sesay menggantikam Wallace Costa. Kini muncul sebutan Moneysesay menanggapi unggahan tersebut
Unggahan CEO PSIS Yoyok Sukawi yang dinilai sebagai kode bergabungnya Alie Sesay menggantikam Wallace Costa. Kini muncul sebutan Moneysesay menanggapi unggahan tersebut /Instagram @yoyoksukawi

Pada Liga 1 2022, Wallace tampil di 28 pertandingan dan mencetak 6 gol.

Namun diduga karena faktor usia, PSIS mendepak Wallace dengan menggantikannya dengan pemain lebih muda.

Baca Juga: Dua Pilar Persebaya Dicaplok Klub Sultan RANS Cilegon FC, Aji Santoso Bilang Begini

Alie Sesay menjadi pilihan. Tak hanya masih cukup muda, yakni berusia 27 tahun. Pemain yang pernah berlaga di Liga Inggris ini dikenal tangguh menjaga lini pertahanan selama berseragam Persebaya.

Selain itu, pemain yang baru saja menikah ini juga bisa mencetak gol, meski berposisi sebagai bek tengah. Ini dibuktikan dengan 1 gol di Liga 1 musim lalu.

Tak heran, jika Alie Sesay menerima penghargaan The Best XI Season pada Liga 1 2021 bersama Taisei Marukawa dan Samsul Arif.

Dengan merapatnya Alie ke PSIS Semarang, pertahanan tim ini semakin kokoh, melengkapi pemain lokal Wahyu Prasetyo dan Alfeandra Dewangga.

Baca Juga: STRIKER PERSEBAYA! Weslen Junior Dicoret, Ini Bomber Asing Buruan Bajol Ijo, Bukan Bruno Cantanhede

Berikut ini profil singkat Alie Sesay:

Nama di negara asal:
Alie Sesay

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: PSIS Transfermarkt Instagram @yoyok_sukawi Instagram @serdadumerahputih_1945


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x