Persebaya Surabaya vs PSIS Semarang 3 Oktober 2021, Bisakah Menang 3-1 Lagi? Jawaban Coach Aji Mengejutkan

- 1 Oktober 2021, 15:13 WIB
Kolase tangkapan layar foto pemain Persebaya Jose Wilkson dan  kiper PSIS Jandi Eka Putra. Duel Persebaya Surabaya vs PSIS Semarang bakal digelar 3 Oktober 2021
Kolase tangkapan layar foto pemain Persebaya Jose Wilkson dan kiper PSIS Jandi Eka Putra. Duel Persebaya Surabaya vs PSIS Semarang bakal digelar 3 Oktober 2021 /Instagram @officialpersebaya/@psisfcofficial

Baca Juga: Skor 3-1 Berulang, Pemain Nomor 13 Anak Legenda Persebaya Surabaya Kembali Disorot, Ada yang Sebut Anak Emas

Dilihat dari head to head (H2H), Persebaya Surabaya memang lebih unggul dari PSIS Semarang. Setidaknya dalam 4 pertemuan terakhir.

Berikut ini statistik H2H dalam 4 pertemuan sebelum BRI Liga 1 musim 2021.

Jumat, 20 September 2019
4 Persebaya Surabaya vs PSIS 0
(LIGA 1 2019)

Kamis, 30 Mei 2019
1 Persebaya Surabaya vs PSIS 1
(LIGA 1 2019)

Sabtu, 8 Desember 2018
1 Persebaya Surabaya vs PSIS 0
(LIGA 1 2018)

Minggu, 22 Juli 2018
0 Persebaya Surabaya vs PSIS 1
(LIGA 1 2018)

Baca Juga: Video Viral, Cewek Diduga Ngefly di Diskotek, Benarkah di Surabaya?

Banyak pendukung Persebaya Surabaya bisa menang lagi dan memetik 3 poin lagi saat meladeni PSIS Semarang. Syukur-syukur bisa dengan skor unik, 3-1.

Skor 3-1 ini mewarnai pertandingan Persebaya Surabaya dalam 4 laga awal BRI Liga 1.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: Whoscored Persebaya Liga Indonesia Baru


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah