Mulai Hari Ini, Tilang Manual Digantikan ETLE, Polisi Incar 7 Pelanggaran di Operasi Patuh 2022

- 13 Juni 2022, 06:15 WIB
Mulai Hari Ini, Tilang Manual Digantikan ETLE, Polisi Incar 7 Pelanggaran Ini
Mulai Hari Ini, Tilang Manual Digantikan ETLE, Polisi Incar 7 Pelanggaran Ini /Instagram @ditlantaspoldajatim

4. Pengendara sepeda motor yang tidak menggunakan helm standar (SNI) dan pengendara roda 4 yang tidak menggunakan safety belt.

5. Mengemudikan rammor dalam pengaruh alkohol.

6. Menggunakan HP saat mengemudikan kendaraan.

7. Melawan arus.

Baca Juga: VIRAL, Stadion GBLA Bandung Retak-retak yang Jadi Venue Piala Presiden 2022, Bonek Persebaya Angkat Bicara

"Operasi Patuh Semeru 2022 akan digelar mulai tanggal 13-26 Juni 2022

Mari ciptakan Jawa Timur Tertib Berlalu Lintas

Tertib Berlalu Lintas Menyelamatkan Anak Bangsa," tulis akun @ditlantaspoldajtim.

Sebelumnya, Dirlantas Polda Jatim Kombes Pol Latif Usman menegaskan bahwa penilangan secara elektronik ini sebenarnya sudah sudah dilaksanakan sejak Januari 2022.

Baca Juga: Persebaya vs Bhayangkara FC di Piala Presiden 2022, Aji Santoso Ingin Ubah Rekor Buruk: Mulai Lembaran Baru

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x