Ingat! E-Tilang Sudah Berlaku di Kota Probolinggo, Ini yang Wajib Anda Ketahui

- 6 Maret 2022, 11:23 WIB
E-Tilang Sudah Berlaku di Kota Probolinggo
E-Tilang Sudah Berlaku di Kota Probolinggo /Instagram @sscialampung

ZONA SURABAYA RAYA - Satlantas Polres Probolinggo Kota memberlakukan E-Tilang di sejumlah titik.

Ada 2 Traffic Light yang sudah terpasang E-tilang, yakni Traffic Light King dan Traffic Light Pilang.

Selain itu, di seluruh ruas jalan sudah terpantau CCTV yang langsung terhubung dengan E-Tilang.

Pengguna jalan yang melanggar langsung terekam oleh kamera CCTV.

Baca Juga: Link Live Streaming Man City vs Manchester United Hari Minggu 6 Maret 2022, Pep Guardiola Tidak Remehkan Lawan

Selain itu, Satlantas Polresta juga menggunakan mobil incar.

Mobil incar itu untuk mencari pengguna kendaraan yang melanggar di jalan raya.

Didalam mobil incar itu juga, terdapat kamera yang merekam penggunaan jalan yang melanggar.

"Khusus untuk mobil incar, akan terus mobile atau berkeliling di seluruh wilayah Kota Probolinggo,"jelas Kasat Lantas Polres Probolinggo Kota, AKP Roni Faslah, Minggu, 6 Maret 2022.

Baca Juga: Bus Rombongan Rekreasi, Terbakar di KM 61 Tol Pandaan Arah Malang

Halaman:

Editor: Julian Romadhon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah