BPBD Surabaya Berkolaborasi dengan BMKG, Tambah Pos Pantau di Perbatasan Antisipasi Bencana Hidrometeorogi

- 14 Maret 2024, 22:00 WIB
BPBD Surabaya Berkolaborasi dengan BMKG, Tambah Pos Pantau di Perbatasan untuk Antisipasi Bencana Hidrometeorologi
BPBD Surabaya Berkolaborasi dengan BMKG, Tambah Pos Pantau di Perbatasan untuk Antisipasi Bencana Hidrometeorologi /Pemkot Surabaya

SE ini berisi himbauan kepada masyarakat untuk waspada dan mengambil langkah pencegahan ketika cuaca ekstrem terjadi.

Baca Juga: Dilanda Kemarau Panjang, BPBD Tulungagung Minta Masyarakat Menghemat Penggunaan Air

Hebi juga menekankan pentingnya kewaspadaan, terutama bagi masyarakat yang tinggal di daerah pesisir dan para nelayan.

Mereka diminta untuk selalu memantau perkembangan cuaca dan gelombang laut sebelum melaut, serta untuk segera melapor kepada Command Center 112 jika terjadi keadaan darurat.

BPBD Surabaya juga terus mengoptimalkan posko terpadu dan pos pantau yang sudah ada di Kota Surabaya.

Dengan adanya kolaborasi antara BPBD dan BMKG serta partisipasi aktif masyarakat, diharapkan kesiapan dalam menghadapi bencana dapat ditingkatkan, sehingga kerugian dan dampak negatif bisa diminimalkan.***

Halaman:

Editor: Timothy Lie

Sumber: Pemkot Surabaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x