Surabaya Sabet Penghargaan Nirwasita Tantra 7 Kali Beruntun, Wali Kota Eri Cahyadi: Berkat Warga

- 21 Juli 2022, 08:16 WIB
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi (kiri) menenteng dua penghargaan Nirwasita Tantra 2021 dari Kementerian LHK.
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi (kiri) menenteng dua penghargaan Nirwasita Tantra 2021 dari Kementerian LHK. /surabaya.go.id

Kemudian, Cak Eri neik panggung lagi untuk menerima trofi penghargaan Green Leadership Nirwasita Tantra tahun 2021 Kriteria Pemerintah Daerah Kategori Kota Besar.

  • Penghargaan Nirwasita Tantra untuk warga Surabaya

Setelah acara seremoni serah terima penghargaan, Wali Kota Eri Cahyadi mengaku bersyukur lantaran Surabaya sukses menggondol penghargaan Nirwasita Tantra.

Menurut Cak Eri, penghargaan ini sudah sepantasnya diberikan kepada warga Kota Surabaya.

Karena, warga kota pahlawan saling gotong royong bersama pemerintah untuk menjaga kualitas lingkungan hidup di Kota Surabaya.

Jadi, penghargaan ini saya dedikasikan untuk warga Kota Surabaya," tutur Cak Eri.

Baca Juga: Wali Kota Surabaya Desak Camat Tegas terhadap Penghuni Rusun, Eri Cahyadi: Rusunawa itu Khusus untuk MBR!

"Dengan kebersamaan antara pemkot dan warga, serta gotong royong kita bersama untuk menjaga kualitas lingkungan, akhirnya Surabaya berhasil meraih penghargaan ini,” kata Wali Kota Eri.

  • Kebijakan hijau Pemkot Surabaya

Di samping itu, Wali Kota Eri Cahyadi pun menerangkan kalau selama ini kebijakan Pemko Surabaya selalu berpedoman ramah lingkungan.

Baca Juga: Jadi Syarat Masuk Kantor dan Mall, Ikuti Vaksin Booster Massal di Galaxy Mall Surabaya, 21-23 Juli 2022

Contoh terbaru adalah terbitnya peraturan wali kota (perwali) yang mengatur pengurangan penggunaan kantong plastik dan yang baru-baru ini.

Halaman:

Editor: Rangga Putra

Sumber: surabaya.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah