Daftar Juara Liga Champions: Chelsea Baru Dua Kali, Madrid 13 Kali, Ini Daftar Lengkapnya

- 30 Mei 2021, 07:27 WIB
Thomas Tuchel mencium Trofi Champions League bersama Chelsea
Thomas Tuchel mencium Trofi Champions League bersama Chelsea /Twitter @ChampionsLeague

ZONA SURABAYA RAYA - Sempat terseok-seok di Liga Primer, Chelsea akhirnya membuktikan sebagai tim sepakbola terbaik di Eropa. Mengalahkan Manchester City 0-1 pada Minggu, 30 Mei 2021, The Blues pun jadi juara Liga Champions musim 2020/2021.

Ini gelar dua kali merengkuh trofi si Kuping Besar. Sebelumnya, Chelsea memboyong trofi Champions tahun 2012.

Dengan prestasi ini, Chelsea kini setara dengan Benfica, Nottingham Forest, Juventus dan Porto yang sama-sama sudah dua kali menjuarai Liga Champions (termasuk saat masih bernama Piala Champions).

Baca Juga: Dugaan Kejahatan Seksual di Sekolah Kota Batu Dilaporkan ke Polda, Komnas PA: Korbannya 25 Anak

Berikut daftar juara Liga Champions dalam satu dasawarsa terakhir:

2020/21 Chelsea
2019/20 Bayern Munich
2018/19 Liverpool
2017/18 Real Madrid
2016/17 Real Madrid
2015/16 Real Madrid
2014/15 Barcelona
2013/14 Real Madrid
2012/13 Bayern Munich
2011/12 Chelsea

Baca Juga: Dilaporkan Dugaan Kekerasan Seksual Siswa, Kepala Sekolah SPI Batu: Kami Kaget dan Merasa Aneh

Berikut daftar juara terbanyak Liga Champions:

13 - Real Madrid
7 - AC Milan
6 - Liverpool, Bayern Munich
5 - Barcelona
4 - Ajax
3 - Manchester United, Inter Milan
2 - Benfica, Nottingham Forest, Juventus, Porto, Chelsea
1 - Celtic, Feyenoord, Aston Villa, Hamburg SV, Steaua Bucharest, PSV Eindhoven, Red Star Belgrade, Marseille, Borussia Dortmund.***

Editor: Ali Mahfud

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x