Beasiswa Kuliah Unhan, Lulus Langsung Jadi Anggota TNI, Ini Syaratnya

- 26 Mei 2023, 18:45 WIB
Penerimaan mahasisw baru lewat jalur beasiswa di Universitas Pertahanan atau Unhan
Penerimaan mahasisw baru lewat jalur beasiswa di Universitas Pertahanan atau Unhan /penerimaan.idu.ac.id

12. Bersedia ditempatkan di mana saja sebagai prajurit TNI

13. Bersedia menandatangani surat perjanjian kontrak mahasiswa dan surat pernyataan

14. Transkrip nilai dan ijazah yang dilegalisir oleh kemendikbud bagi lulusan luar negeri atau dinas pendidikan setempat bagi lulusan international school dalam negeri

15. Bersedia tidak menikah dan tidak hamil selama pendidikan

16. Tidak sedang menerima beasiswa lain dan tidak akan menerima beasiswa lain selama pendidikan

Baca Juga: 10 SMA Terbaik di Malang, Ternyata Rangking 1 dan 2 Bukan SMA Negeri 

Program Studi

Program studi yang ditawarkan adalah studi vokasi (D3), berikut nama-nama program studi vokasi yang ditawarkan:

1. Program vokasi budidaya pertanian lahan kering

2. Program vokasi budidaya tanaman perkebunan

3. Program vokasi budidaya ternak

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: penerimaan.idu.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah