5 Pelaku Pembakaran Rumah Terduga Milik Dukun Santet di Probolinggo Diamankan di Tempat Persembunyian

- 9 Juni 2022, 07:48 WIB
Polisi saat melakukan pemeriksaan pada 5 terduga pelaku pengrusakan rumah terduga pemilik ilmu Santet di Probolinggo. /Zona Surabaya Raya /Humas Polres Probolinggo
Polisi saat melakukan pemeriksaan pada 5 terduga pelaku pengrusakan rumah terduga pemilik ilmu Santet di Probolinggo. /Zona Surabaya Raya /Humas Polres Probolinggo /

Baca Juga: Polda Jatim Geledah Kantor Khilafatul Muslimin di Surabaya, Ini yang Didapat

Sementara itu, Kapolsek Paiton Iptu Maskur Ansori menambahkan, kejadian ini cukup menjadi pelajaran bagi masyarakat semuanya.

Agar tidak melakukan aksi anarkis terutama ketika menerima informasi yang belum tentu kebenarannya. 

"Kami menghimbau agar bila ada informasi seperti itu dapat melapor ke Bhabinkamtibmas atau program inovasi Polres Probolinggo yaitu Halo Pak Kapolres, sehingga dapat dilakukan pengecekan dan kejadian tindak pidana penganiayaan maupun perusakan dapat dihindari,"tegasnya.

Sebelumnya diberitakan, satu terduga dalang pembakaran rumah diduga pemilik ilmu santet di Kabupaten Probolinggo, diamankan polisi.

Baca Juga: Polisi Bongkar Investasi dengan Kerugian Rp65 Miliar

Selain mengamankan 1 terduga dalang, polisi masih mengejar 5 terduga pelaku lainnya.

5 terduga pelaku yang di kejar oleh polisi itu iberinisial, JL, JN, DI, SL, dan NI.

Kapolres Probolinggo, AKBP Teuku Arsya Khadafi mengatakan kalau pelaku diamankan saat pihak kepolisian melakukan  penyelidikan. 

Dari hasil penyelidikan itulah muncul J dan kawan-kawan. Hasilnya, J segera diamankan.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x