Air Terjun Alam Kandung, Surga Tersembunyi di Tulungagung, Cocok untuk Healing dan Berendam Menyegarkan Diri

- 21 Juni 2023, 11:00 WIB
Air Terjun Alam Kandung, Surga Tersembunyi di Tulungagung, Cocok untuk Healing Sekaligus Berendam untuk Menyegarkan Diri
Air Terjun Alam Kandung, Surga Tersembunyi di Tulungagung, Cocok untuk Healing Sekaligus Berendam untuk Menyegarkan Diri /INSTAGRAM @tulungagungtourism/

ZONA SURABAYA RAYA - Bagi pengunjung yang ingin berwisata alam, pengunjung dapat mendatangai Air Terjun Alam Kandung yang ada di Tulungagung.

Lokasi air terjun ini berada di Desa Tanen, Rejotangan, Kabupaten Tulungagung. Lokasi ini berada di perbatasan antara Tulungagung dan Blitar.

Lebih tepatnya lokasi ini berjarak sekitar 28 KM dari pusat Kabupaten Tulungagung dan 30 KM dari pusat Kota Blitar.

Wisata air terjun ini menyuguhkan pemandangan yang asri. Selain itu, air terjun ini juga cocok untuk berlibur bersama keluarga.

Baca Juga: Telaga Madiredo Pujon Malang, Wisata Baru Murah dengan Pemandangan yang Asri, Katanya Anoman Pernah Mandi di S

Tempat ini bisa digunakan untuk mencari kesegaran baru dengan nuansa yang alami.

Bahkan, di tempat ini juga menurut masyarakat Tulungagung disebut sebagai air terjun yang paling indah di Tulungagung yang sempat terbengkalai.

Halaman:

Editor: Rangga Putra

Sumber: Instagram @tulungagungtourism


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah