Cahaya Ramadhan di Surabaya, Ribuan Paket Sembako dan Bantuan Mengalir untuk Keluarga Miskin

- 24 Maret 2024, 10:30 WIB
Suasana penyaluran Zakat, Infaq dan Shadaqah (ZIS) kepada ribuan anak yatim serta keluarga miskin di Taman Surya Balai Kota Surabaya pada Sabtu, 23 Maret 2024.
Suasana penyaluran Zakat, Infaq dan Shadaqah (ZIS) kepada ribuan anak yatim serta keluarga miskin di Taman Surya Balai Kota Surabaya pada Sabtu, 23 Maret 2024. /Pemkot Surabaya/

"Terima kasih, ini kebanggan kami sebagai warga Kota Surabaya. Atas kepercayaan Bapak Wali Kota Eri kepada kami sebagai pengelola zakat di Surabaya, kami mengucapkan terima kasih," pungkasnya.

Baca Juga: Wali Kota Surabaya Pastikan Gaji ke-13 Cair Segera, Termasuk untuk Tenaga Kontrak, Catat Tanggalnya!

Ramadhan di Surabaya tak hanya tentang ibadah dan spiritualitas, tetapi juga tentang kepedulian dan berbagi.

Kolaborasi antara Baznas, Pemkot, dan para muzakki ini menjadi bukti nyata bahwa semangat gotong royong masih hidup dan berkembang di Kota Pahlawan. ***

Halaman:

Editor: Rangga Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x