Pemkot Surabaya akan Libatkan Staf Ahli dari Perguruan Tinggi dalam Merevitalisasi Pasar Tradisional!

- 14 Maret 2023, 14:30 WIB
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi.
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi. /surabaya.go.id/

Baca Juga: GEGER! Penemuan Ular Piton Di Atap Rumah Warga Rungkut Kota Surabaya, Sempat Jatuh dan Bersembunyi

Cak Eri juga menyebutkan, bahwa PD Pasar Suraya dan Dinkopdag Surabaya menaungi pasar tradisional yang nantinya akan direvitalisasi pada tahun 2023 dan 2024.

Proyek percontohan akan dilakukan pertama kali di Pasar Karah Surabaya, dibantu dengan pihak perbankan guna mengatur transaksi ekonomi secara digital.

Eri juga menjelaskan, bahwa terdapat beberapa pasar tradisiponal yang menjadi fokus utama Pemkot Surabaya, seperti Pasar Kembang dan pasar tradisional yang terletak di wilayah utara Surabaya.

Terakhir terkait dengan pedagang baru yang nantinya akan hadir setelah revitalisasi, Pemkot Surabaya telah mempersiapkan fasilitas program padat karya, dengan mengutamakan warga ber-KTP Surabaya.***

Halaman:

Editor: Rangga Putra

Sumber: surabaya.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x