Dikonfirmasi Temuan Covid-19, PON XX Papua Tak Akan Dihentikan

- 7 Oktober 2021, 22:09 WIB
Ilustrasi Pertandingan Cabor Basket PON XX Papua
Ilustrasi Pertandingan Cabor Basket PON XX Papua /Zona Surabaya Raya/PB PON XX Papua/Ady Sesotya

Lebih lanjut Menpora juga menegaskan bahwa penyelenggaraan PON Papua sebenarnya telah menjalankan prokes ketat.

Proket ketat tersebut mengharuskan setiap orang yang masuk ke Bumi Cenderawasih diwajibkan melakukan PCR dan negatif Covid-19.

"Ayo kita bersama-sama mengecek asal virus ini, karena sebelum datang ke Papua semua kontingen sudah tes PCR," ujarnya.

Di lain pihak, Juru Bicara Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Covid-19 Papua, Silwanus Sumule menginformasikan bahwa terdapat 29 orang yang terpapar Covid-19, yang terdiri dari atlet, ofisial, dan panitia pelaksana.***

Halaman:

Editor: Julian Romadhon

Sumber: Menpora RI PON XX 2021 Papua


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah