Sambut Ramadhan, Ini 6 Tempat Ngabuburit Paling Favorit di Surabaya, Nomor 6 Sangat Khas dan Bersejarah

- 22 Maret 2022, 08:24 WIB
Sambut Ramadhan, Ini 6 Tempat Ngabuburit Paling Favorit di Surabaya, Nomor 6 Sangat Khas dan Bersejarah
Sambut Ramadhan, Ini 6 Tempat Ngabuburit Paling Favorit di Surabaya, Nomor 6 Sangat Khas dan Bersejarah /Youtube Koko Channel

Di sini, pengunjung bisa ngabuburit sambil berdzikir, mengenal sejarah masjid ini, dan berziarah ke makam Sunan Ampel.

Masjid ini sangat bersejarah karena sudah ada sejak tahun 1421 dan didirikan oleh Sunan Ampel, yang merupakan salah seorang wali dalam Walisongo.

4. Food Junction

Jika ingin ngabuburit dengan mengeluarkan biaya yang murah meriah, Food Junction di kawasan Grand Pakuwon bisa jadi pilihan.

Selain terdapat pemandangan yang indah,  Food Junction juga menawarkan berbagai fasilitas yang lengkap termasuk musholla, wahana bermain, kolam buatan yang menawan, tempat makan, dan masih banyak lagi.

Di sini juga tersedia spot foto keren dan danau yang indah.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Red Velvet - Feel My Rhythm

5. Bundaran Institut Teknologi Sepuluh November

Menjelang waktu berbuka puasa Ramadhan, bundaran ITS menjadi salah satu lokasi yang sering dikunjungi sebagai tempat ngabuburit.

Sekitar bundaran akan dipenuhi oleh pedagang yang menjual berbagai menu jajanan, makanan berat atau minuman.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: Youtube Koko Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah