Banjir di Kabupaten Probolinggo Rendam Ribuan Rumah Warga, Dua Rusak akibat Longsor

- 11 Februari 2023, 21:41 WIB
BPBD Kabupaten Probolinggo dan warga saat memperbaiki plengensengan ambrol.
BPBD Kabupaten Probolinggo dan warga saat memperbaiki plengensengan ambrol. /ZONA SURABAYA RAYA/AHMAD SAIFULLAH/

Banjir ini rata-rata ketinggian air dari 20 cm hingga 150 cm yang menenggelamkan rumah warga, lembaga pendidikan hingga insfratruktur di Kabupaten Probolinggo.

Sedangkan di Kecamatan Tongas Kabupaten Probolinggo sendiri, banjir menggenangi rumah warga totalnya ada 195 Kepala Keluarga.

Itu terdiri dari 21 Kepala Keluarga di Desa Tanjungrejo. Di Desa Bayeman ada ada 600 Kepala Keluarga selain itu juga ada 7 kepala keluarga yang mengungsi di Koramil Tongas Kodim 0820 Probolinggo.

Ditambahkan juga, banjir terjadi di halaman RSUD Tongas Kabupaten Probolinggo dan Desa Curahdringu.

Untuk di Kecamatan Leces Kabupaten Probolinggo, totalnya ada 395 Kepala Keluarga yang rumagnya terendam banjir yang menyebar di 3 desa.

Baca Juga: Gita Savitri Banjir Kritikan Usai Putuskan Childfree, Justru Hal Lain Ini yang Buat Anji Lebih Gundah

3 desa itu ialah Desa Sumberkedawung ada 380 Kepala Keluarga, Desa Leces ada 5 Kepala Keluarga dan Desa Tigasan Wetan ada 10 Kepala Keluarga.

Selain itu juga ada bencana longsor yang terjadi di kecamatan di Kabupaten Probolinggo.

Baca Juga: Rumah Sakit Tongas dan SD di Probolinggo Terendam Banjir, BPBD Data Rumah Warga di Dua Kecamatan 

Dua kecamatan ialah Kecamatan Wonomerto dan Kecamatan Lumbang.

Halaman:

Editor: Rangga Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x