Pasar Produk Kulit Berpotensi Memperbaiki Perekonomian Jawa Timur, Kemenperin Kembali Optimalkan Eksistensi

- 25 November 2021, 10:38 WIB
Pekerja UMKM menyelesaikan proses pembuatan sepatu di industri rumahan Pernas Shoes, kawasan Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta, Jumat, 22 Januari 2021.
Pekerja UMKM menyelesaikan proses pembuatan sepatu di industri rumahan Pernas Shoes, kawasan Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta, Jumat, 22 Januari 2021. /ANTARA FOTO/Aprillio Akbar/hp.

Harapannya, melalui program pelatihan dan transformasi digital yang dilakukan, INTAKO dapat masuk ke tahap pembangunan ekosistem yang lebih matang. Ekosistem ini disebut dengan nama Rumah Digital. Ekosistem ini menunjukan bahwa jalannya pemasaran digital tidak sekadar pembuatan akun di media sosial saja.

Baca Juga: KPPU Catat Sepanjang Tahun 2021, 5 perkara, 7 Laporan Dugaan Persaingan Usaha Tidak Sehat, Simak Capaiannya

Tetapi banyak aspek yang perlu dimaksimalkan seperti, branding, digital marketing & campaign, sales force, dan product management.

Sedangkan untuk mencapai ekosistem tersebut, Kemenperin terus berkomitmen memberikan fasilitas pelatihan secara berkelanjutan serta fasilitas akses industri dengan pihak permodalan dan pihak ketiga lainnya.***

Halaman:

Editor: Julian Romadhon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah