Lakukan Cara ini Agar Baterai HP Awet Tahan Lama, Simak Habis Penjelasannya

- 28 Juli 2021, 17:02 WIB
ilustrasi hp /Unsplash/
ilustrasi hp /Unsplash/ /ilustrasi hp /Unsplash//

ZONA SURABAYA RAYA - Di tren masa kini, Smartphone bukan hanya digunakan sebagai alat komunikasi saja seperti masa diawal adanya HP, yang hanya dapat dipakai untuk SMS dan Telepon.

Smartphone alih fungsinya sudah bergeser melesat jauh maju dan berkembang. Didukung lagi perkembangan teknologi digital yang tiap tahun selalu memberi gebrakan baru.

Sekarang, rata-rata Smartphone sudah dibekali dengan layar luas, prosesor cepat, dan dukungan RAM besar untuk kemampuan multitasking yang tinggi.

Tren kini, Smartphone pun sudah menjadi salah satu kebutuhan  pokok yang menjadi sarana terpenting untuk menunjang aktivitas bagi kebutuhan masyarakat.

Nah, Akibatnya, kecenderungan menggunakan smartphone secara berlebihan jadi semakin besar, dari durasi pemakaian berlebihan inilah bisa membuat kecanduan smartphone serta umur baterai menjadi pendek.

Dirangkum dari beberapa sumber, Berikut ZonaSurabayaRaya.com akan mengulas tips bagaimana cara merawat baterai smartphone, agar bisa awet dan tahan seharian penuh.

  • Matikan Notifikasi

Sesekali, coba matikan notifikasi yang masuk dari beberapa aplikasi tertentu yang kamu anggap tidak penting. Ini efektif untuk menghilangkan kecanduan smartphone dan menghemat baterai.

Untuk mencobanya, kamu bisa masuk ke menu Setting lalu pilih Apps, kemudian pilih aplikasi ataupun game yang tidak ingin kamu tampilkan notifikasinya.

Pada bagian Show Notification, hilangkan centangnya.

  • Hindari Mode Getar

Mode getar memang memudahkan kita untuk tetap mendapatkan notifikasi tanpa berisik. Hal ini biasa kita lakukan apabila sedang berada di kelas atau sedang bekerja.

Halaman:

Editor: Julian Romadhon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x