Berbahaya! Kenali Dampak Dorongan Belanja Impulsif bagi Kondisi Finansial, Begini Cara Mengatasinya!

- 1 Juni 2023, 11:00 WIB
Impulse buying atau dorongan belanja impulsif merupakan sebuah tindakan berbelanja suatu barang yang tidak direncanakan secara sadar.
Impulse buying atau dorongan belanja impulsif merupakan sebuah tindakan berbelanja suatu barang yang tidak direncanakan secara sadar. /FREEPIK/siraphol s./

Dorongan belanja impulsif juga merupakan tindakan pembelian suatu barang tanpa perencanaan dan pertimbangan yang matang.

Hal yang dirasakan oleh seseorang ketika mengalami dorongan belanja impulsif ditandai dengan terjadi dorongan kuat untuk secara tiba-tiba melakukan pembelian barang.

Baik barang yang kurang dibutuhkan maupun menambah jumlah pembelian barang diluar perencanaan.

Tanda atau ciri-ciri bahwa seseorang telah mengalami dorongan belanja impulsif diantaranya adalah

1. Terjadi pengeluaran anggaran secara berlebihan.

2. Tidak melakukan perencanaan atau penganggaran belanja.

Baca Juga: Anda butuh Uang? Simak Kiat-kiat Jitu dan Sigap hindari Jerat Rayuan Pinjol Ilegal!

3. Berbelanja tanpa mempertimbangkan konsekuensi keuangan.

4. Kondisi suasana hati mengontrol pikiran saat tengah berbelanja.

Halaman:

Editor: Rangga Putra

Sumber: Shopify


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x