Jangan Ngaku Pernah ke Surabaya Kalau Belum Datang ke 6 Wisata Malam Berikut

- 22 Februari 2023, 17:00 WIB
Wisata malam Surabaya
Wisata malam Surabaya /Andrea Sparky/

Taman Bungkul khususnya pada malam Minggu menjadi titik kumpul beberapa komunitas.

Ketiga, Kya-Kya Kembang Jepun Surabaya

Setelah beberapa lama kawasan ini tak bergeliat, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi akhirnya membuka kembali salah satu destinasi wisata malam favorit di Kota Surabaya ini.

Kini tampilan Kya-Kya Kembang Jepun semakin menarik dengan hiasi beberapa lampu lampion.

Di sini berbagai macam pilihan kuliner tersedia, selain itu jika berkunjung ke sini, kamu juga bisa menyusuri Kota Tua Surabaya dengan menggunakan becak yang dihiasi dengan warna-warna lampu.

Kya-Kya Kembang Jepun buka pada hari Jumat, Sabtu dan Minggu pukul 18.30 wib sampai dengan pukul 22.00 wib.

Keempat, Jalan Tunjungan

Jalan Tunjungan Surabaya diresmikan sebagai salah satu wisata malam di Kota Surabaya.

Kawasan yang menjadi salah satu saksi bisu pertempuran Kota Surabaya ini menjadi Malioboronya kota Surabaya.

Pada malam hari kawasan Jalan Tunjungan ini akan tersedia kuliner dari berbagai macam pelaku usaha baik usaha mikro kecil dan menengah.

Halaman:

Editor: Timothy Lie


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah