Aniaya Anak 17 Tahun, Wali Kota Eri Cahyadi Pecat Penjaga Shelter: Dia Bukan Pegawai Negeri

- 3 Maret 2023, 17:27 WIB
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menegaskan Pemkot telah memecat oknum petugas shelter yang diduga menganiaya anak berhadapan hukum
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menegaskan Pemkot telah memecat oknum petugas shelter yang diduga menganiaya anak berhadapan hukum /Pemkot Surabaya

Kronologi Penganiayaan Anak di Shelter

Sementara itu, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kota Surabaya, M. Fikser menjelaskan kronologi kejadian penganiayaan anak di shelter.

Dalam kejadian tersebut, menurut dia, ada tiga orang oknum yang terlibat melakukan penganiayaan terhadap R, 17 di shelter.

Fikser menerangkan, pada saat itu, R dititipkan oleh Polsek Karangpilang karena diduga berkonflik dengan hukum.

“Diduga R terlibat konflik hukum, sehingga dititipkan oleh polsek di shelter. Setelah dititipkan, malamnya terjadi tindakan tidak sesuai prosedur atau indisipliner oleh oknum petugas shelter tersebut terhadap R,” terang Fikser. ***

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x