Berikut Update Daftar Korban Kecelakaan Maut Tol Surabaya Mojokerto

- 17 Mei 2022, 08:00 WIB
Berikut Update Daftar Korban Kecelakaan Maut Tol Surabaya Mojokerto.
Berikut Update Daftar Korban Kecelakaan Maut Tol Surabaya Mojokerto. /ZONA SURABAYA RAYA/AINNUR RIZKY

ZONA SURABAYA RAYA - Kecelakaan maut yang dialami rombongan asal Kelurahan Pakal, Kecamatan Benowo, Kota Surabaya. Kecelakaan yang terjadi pada Senin, 16 Mei 2022 sekitar pukul 06.15 WIB.

Kecelakaan ini diduga disebabkan oleh supir bua yang mengantuk saat mengemudi. Sehingga mengakibatkan kecelakaan yang menabrak tiang pesan-pesan (variable sign/VMS) di KM 712.200 A Tol Surabaya-Mojokerto (Sumo).

Dari informasi yang Zona Surabaya Raya dapat setidaknya ada 14 orang meninggal dunia dan 19 orang mengalami luka-luka.

Berikut adalah update daftar nama korban kecelakaan maut Tol Surabaya-Mojokerto.

Baca Juga: 15 Warganya Tewas Kecelakaan di Tol Surabaya-Mojokerto, Ini yang Dilakukan Wali Kota Eri Cahyadi

Berikut daftar nama korban meninggal dunia ;

Titis Hermi Yuni / Jl. Benowo Gang 2 No 11
Ainur Rofiq / Jl. Benowo Gang 3 No 29
Dedi Purnomo / Jl. Benowo
Andik
Nita Ning Agustin
Diany Astrelia
An Gibran 7 Tahun
Asminah / Benowo 3
Fitasari / Benowo 3
Sony Suprayitno
Cholifah
Maftokah (51 tahun)
Steven Arthur a / L / 10 th
Stevani Grasia/ P / 14 th

Daftar korban yang di rawat di RS GATOEL:

1. Lailiyatul istiada perempuan 27th sadar fraktur tangan kanan

Jl raya Benowo no 26 Kel Benowo kec pakal

2. Shaquila Myesha Ramadhani perempuan 5th sadar fraktur tangan kanan

Jl raya Benowo no 26 Kel Benowo kec pakal

3. Najwa dwi yuniati / P / 13 th / tidak sadar fraktur kaki kanan dan kiri

Jl Benowo Krajan GG 2

Daftar korban yang di rawat RS CITRA MEDIKA MOJOKERTO:

1. Sujono/L/55th/sadar luka ringan

2. Bayu Andrianto/L/32 th/sadar fraktur lengan kiri

3. Andrian Maulana/L/18 th/sadar di ruang Rontgen

4. Nanik Lestari/P/32 th/sadar luka ringan

5. Sakila meisa ramadhani/P/5th/sadar fraktur lengan kanan (Di rujuk ke Rs gatoel)

6. Suudi/L/57th/ sadar, fraktur kaki kanan, luka dikepala, diruang perawatan intensif

7. Hj Nurhidayati/P/70th/tidak sadar diruang perawatan intensiffraktur lengan kanan

8. Jeri ade Wijaya/L/28th/sadar luka ringan

9. Ade Firmansyah/L/29th/sadar luka ringan

Daftar korban yang di rawat RS EMMA MOJOKERTO:

1. Mujiana/sri rahayu/P/44th/ benowo-3 002/003/Sadar fraktur kaki kanan

2. Nurai/L/54th/benowo-3 002/003/ Kondisi tidak sadar perawatan intensif

3. M Noval al hafiz,L/16th/ benowo gg 3 no 14/ Sadar fraktur lengan kiri

Daftar korban yang di rawat RS Islam Sakinah

1. Krisnu feri irawan/L/8th/ Kondisi tidak sadar

Daftar korban yang di rawat RSUD Dr. WAHIDIN SUDIRO HUSADA:

1. Febrio Indrawan / L / 18 th kondisi Sadar mengalami Luka ringan

Daftar korban yang di rawat RS PETROKIMIA:

1. Pella Patricia / Jl. Benowo Gang 2 No 11

2. Septian Adi / Jl. Benowo Kraja Gang 3 No 15

3. Cipto Parogo / Jl. Benowo***

Editor: Budi W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah