Jadwal Lengkap Vaksin di Kampus dan Puskesmas Wilayah Sidoarjo 14-25 September 2021, Dosis 1 dan 2

- 14 September 2021, 09:02 WIB
Jadwal Lengkap Vaksin di Kampus dan Puskesmas Wilayah Sidoarjo 15-25 September 2021, Dosis 1 dan 2, Daftar Online
Jadwal Lengkap Vaksin di Kampus dan Puskesmas Wilayah Sidoarjo 15-25 September 2021, Dosis 1 dan 2, Daftar Online /Unsplash/mufid-majnun

ZONA SURABAYA RAYA- Vaksinasi Covid-19 terus digelar di Sidoarjo, Jawa Timur untuk terciptanya herd immunity. Berikut ini jadwal vaksin gratis yang digelar kampus dan Puskesmas di wilayah Sidoarjo, mulai 14-25 September 2021.

Vaksin gratis ini melayani vaksinasi dosis 1 dan dosis 2. Sedang vaksin yang digunakan mulai Sinovac, AstraZeneca dan Moderna. Perhatikan bagi yang akan vaksin dosis 2, jenis vaksin harus sama.

Pemkab Sidoarjo menggencarkan vaksin gratis ini melalui Puskesmas-Puskesmas yang tersebar di setiap kecamatan, untuk menjangkau vaksinasi masyarakat lebih luas. 

Simak baik-baik, jadwal dan lokasi vaksin di Sidoarjo mulai 14-25 September 2021. 

Baca Juga: Buruan Daftar! Jadwal Vaksin di Puskesmas Wilayah Sidoarjo 13-17 September 2021, Tak Perlu Daftar Online

Informasi vaksinasi di Universitas Muhammadiyah Sidoarjo
Informasi vaksinasi di Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

1. Universitas Muhammadiyah

Kampus Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menggelar vaksinasi dosis 2 pada Selasa , 14 September dan Kamis, 16 September 2021.

"Info yang ditunggu-tunggu nih, vaksinasi dosis kedua bagi peserta yang sudah vaksin dosis pertama di Umsida," demikian informasi yang disampaikan melalui akun @umsida1912.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x