Kemenangan 'Dirampok' Wasit, Bos Persebaya Azrul Ananda Ungkap 3 Fakta Mengejutkan soal PSSI, Apa Itu?

- 14 Desember 2022, 10:02 WIB
Kemenangan 'Dirampok' Wasit, Bos Persebaya Azrul Ananda Ungkap 3 Fakta Mengejutkan soal PSSI
Kemenangan 'Dirampok' Wasit, Bos Persebaya Azrul Ananda Ungkap 3 Fakta Mengejutkan soal PSSI /Persebaya

Baca Juga: Aji Santoso: Persebaya Surabaya Masih Banyak Kekurangan

Kritik bos Persebaya Surabaya Azrul Ananda terkait wasit PSSI
Kritik bos Persebaya Surabaya Azrul Ananda terkait wasit PSSI Tangakapan Layar dari Laman happywednesday.id

"WASIT

1. Wasit yang menentukan adalah PSSI bukan LIB
2. Semua uang denda masuknya ke PSSI bukan LIB
3. LIB sudah menuju lebih baik. PSSI bagaimana?

(Azrul Ananda)," demikian isi kritik Azrul Ananda yang dikutip dari happywednesday.id, Rabu, 14 Desember 2022.

Baca Juga: Persib vs Persebaya Surabaya, Wasit Armyn Dwi Suryathin Jadi Pembicaraan Fans Bajol Ijo hingga Ada Bukti Video

Seperti diketahui, saat bertanding Persebaya Surabaya melawan Persik Kediri di pekan 14 Liga 1, ada sejumlah keputusan wasit yang dinilai kontroversial.

Paling mencolok kejadian pada menit 90+2. Saat itu
winger Persebaya Ahmad Nufiandani dilanggar kiper Persik Dikri Yusron di area kotak penalti.

Namun wasit menganggap hal itu bukan pelanggaran. Sedang menurut pihak Persebaya, harusnya pelanggaran dan penalti.

Menariknya, posisi wasit Ginanjar Rahman tidak jauh dari insiden Ahmad Nufiandani dijatuhkan kiper Persik Dikri Yusron.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah