Skuad Muda Persebaya Tebar Ancaman di Liga 1, Marselino dan Rizky Ridho Jadi Bukti, Lihat Gol-golnya di Sini

- 13 Mei 2022, 20:11 WIB
Rizky Ridho Ramadhani  (kiri) dan Marselino Ferdinan (kanan).  Skuad Muda Persebaya Tebar Ancaman Klub Liga 1, Lihat Gol-golnya di Sini
Rizky Ridho Ramadhani (kiri) dan Marselino Ferdinan (kanan). Skuad Muda Persebaya Tebar Ancaman Klub Liga 1, Lihat Gol-golnya di Sini /Antara Foto/Zabur Karuru/Instagram @pssi

"Saya mengajarkan ini kenapa, karena berbicara prestasi tapi kamu meninggalkan kedisiplinan, kamu tidak akan sukses," tandas pelatih 53 tahun ini.

Baca Juga: Tinggalkan Persebaya dan Dikaitkan Arema FC, Samsul Arif Ungkap Sosok yang Luluhkan Hatinya Pilih Persis Solo

Laga Timnas Indonesia vs Filipina

Timnas Indonesia menjaga peluang menembus babak semifinal cabang sepak bola SEA Games 2021, setelah menyikat Filipina dengan skor 4-0 pada laga penyisihan lanjutan Grup A di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Vietnam, Jumat 13 Mei 2022.

Empat gol kemenangan Indonesia atas Filipina dicetak Muhammad Ridwan, Rizky Ridho Ramadhani, Egy Maulana Vikri, dan eksekusi penalti Marselino Ferdinan.

Hasil itu membuat Indonesia memimpin klasemen sementara Grup A dengan enam poin dari tiga laga.

Poin tersebut sama dengan Myanmar, tetapi Indonesia unggul selisih gol.

Namun, peringkat Indonesia bisa berubah lantaran Myanmar akan bertanding menghadapi Vietnam pada Jumat malam pukul 19.00 WIB.

Baca Juga: Sho Yamamoto atau Arihiro Sentoku yang Bakal Merapat ke Persebaya Akhir Mei ini? Kabar Terbaru Bikin Kaget

Pada laga menghadapi Filipina, Indonesia yang bermain dengan formasi 4-2-1-3, dengan trio Egy Maulana, Muhammad Ridwan dan Witan Sulaeman di lini depan menguasai laga sejak awal.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: Instagram @pssi Antara Instagram @supporter_persebaya27


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x