Tips Vaksinasi Booster Saat Puasa Ramadhan, Agar Mudik Tidak Was-Was

- 29 Maret 2022, 19:20 WIB
Ilustrasi mudik
Ilustrasi mudik /ANTARA/Asep Fathulrahman

3. Perhatikan asupan gizi seimbang
Sahur dan berbuka dengan makanan yang bergizi seimbang bisa memulihkan kondisi tubuh pasca vaksinasi. Jangan lupa minum air putih yang cukup

4. Jika Merasakan Efek Samping Setelah disuntik vaksin, seperti lusing atau lemas, lakukan istirahat atau tidur sampai kondisi tubuh membaik, sehingga bisa melanjutkan puasa hingga waktunya berbuka.

Baca Juga: Penyakit Bisa Muncul Pasca Mudik Lebaran, Yuk Simak Ulasan serta Cara Antisipasinya

Demikian tips yang bisa dipertimbangkan jika kita hendak menjalani vaksinasi saat sedang puasa, agar ibadah kita lancar, dan mudik kita nanti bisa tenang tidak was-was akan kasus VOVID-19 yang kembali meningkat.***

 

Halaman:

Editor: Timothy Lie

Sumber: ppid rsur provinsi ntb


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah