Ungkap Khasiat Air Tajin Menurut dr. Zaidul Akbar, Murah dan Bisa Atasi Asam Lambung

- 3 Januari 2022, 11:50 WIB
Ilustrasi asam lambung.
Ilustrasi asam lambung. /Pixabay

ZONA SURABAYA RAYA – Menurut dr. Zaidul Akbar, selain murah air tajin dapat mengatasi sakit asam lambung yang di derita oleh seseorang.

Perlu diketahui, salah satu organ penting dalam tubuh yaitu lambung jadi salah satu organ pencernaan yang punya fungsi sangat vital bagi tubuh.

Maka, sangat penting bagi kita harus bisa untuk menjaga kesehatan lambung.

Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan sakit pada lambung, salah satunya ialah dengan pemilihan jenis makanan yang masuk kedalam perut.

Jika kalian tidak memperhatikan jenis makanan, maka akan berpotensi menyebabkan asam lambung.

Dilansir melalui laman Medical News Today, dalam kondisi normal, asam lambung tetap berada di perut untuk membantu proses pencernaan makanan.

Baca Juga: Minum Air Dingin Berbahaya Bagi Kesehatan Khususnya Ginjal, Begini Kata dr. Zaidul Akbar

Kondisi asam lambung tersebut bisa terlihat dari adanya asam yang lambung yang naik dari perut seseorang hingga ke kerongkongan.

Bahkan dokter Zaidul Akbar mengatakan jika lambung jadi permasalahan yang umum dialami orang Asia, khususnya Indonesia.

Halaman:

Editor: Julian Romadhon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x