Sakit Pinggang di Usia Muda? Perhatikan Faktor Ini, Jangan Asal Pijat

- 23 November 2021, 19:55 WIB
Ilustrasi sakit pinggang.
Ilustrasi sakit pinggang. /pixabay.com/ mohamed_hassan

Baca Juga: Sidoarjo Banjir Setelah Diguyur Hujan 2 Jam, Ini Videonya

Saat bangun tidur, kita disarankan untuk melakukan pemanasan atau stretching. Hal ini dilakukan agar badan kita yang mungkin saja tidak berubah saat tidur, bisa menimbulkan pegal-pegal

 

“Kita dianjurkan ketika bangun tidur itu stretching, kan kita gak tau posisi tidur itu misalnya pada posisi miring kanan saja misalnya. Jadi pada posisi tertentu saja dapat menimbulkan rasa pegal-pegal pada saat bangun tidur,” imbuh Prof. Ari

 

Lantas, apa yang harus kita lakukan ketika mengalami sakit pinggang ini?

 

Beberapa upaya yang biasa dilakukan untuk mengurangi sakit pinggang diantaranya yang pertama menggunakan patch transdermal atau jenis obat luar yang dapat dipakai dan digunakan dengan ditempel pada kulit. 

 

Namun, kekurangan patch transdermal adalah sensitif terhadap kulit. Terdapat jenis kulit yang sensitif jika ditempelkan sesuatu. Hal tersebut bisa membuat iritasi kulit. Anda harus mengecek terlebih dahulu apakah kulit Anda sensitif atau tidak. “Takutnya bisa timbul merah-merah atau alergi,” ujar Prof. Ari.

Halaman:

Editor: Julian Romadhon

Sumber: VDVC health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x