Bahaya Utang Konsumtif! Lakukan Cara Menghindarinya dengan 4 Tips Dahsyat Berikut Ini!

- 31 Mei 2023, 13:30 WIB
Utang konsumtif dapat memberikan dampak dan resiko jangka panjang yang mempengaruhi kehidupan.
Utang konsumtif dapat memberikan dampak dan resiko jangka panjang yang mempengaruhi kehidupan. /FREEPIK/nakaridore/

Salah satunya yang ditawarkan oleh layanan pinjaman online atau pinjol. Namun, tidak semua pinjaman online atau pinjol adalah buruk.

Pinjaman online yang disediakan oleh lembaga yang diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan atau OJK dan digunakan oleh nasabah yang meminjam uang untuk utang produktif, merupakan hal yang baik untuk terus berjalannya aktifitas ekonomi.

Namun, pinjaman online yang ditawarkan oleh lembaga yang tidak terdaftar di OJK meskipun memudahkan pencairan dana tanpa syarat apapun selain KTP.

Selanjutnya dana yang dicairkan digunakan oleh nasabah dengan maksud konsumsi semata, maka hal tersebut akan menimbulkan masalah dan kasus sebagaimana yang marak terjadi.

Yakni berupa ancaman dan intimidasi serta pemerasan yang dilakukan oleh oknum pinjaman dengan eksploitasi identitas nasabah.

Utang konsumtif dapat memberikan dampak dan resiko jangka panjang yang mempengaruhi kehidupan.

Oleh karena itu, perlu hati-hati dan waspada dalam setiap hasrat berbelanja yang muncul serta pengeluaran tanpa perhitungan rasional agar tidak terjerat utang konsumtif.

Demikian tips menghindari utang konsumtif yang harapannya dapat dipraktikkan dengan mudah ya.***

Halaman:

Editor: Rangga Putra

Sumber: djkn.kemenkeu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x