3 Strategi Meningkatkan Pendapatan Bisnis, Para Wirausaha Wajib Mencobanya!

- 24 Mei 2023, 09:00 WIB
Strategi meningkatkan pendapatan bisnis merupakan hal penting yang perlu dilakukan ditengah banyaknya tantangan yang tengah dihadapi oleh bisnis dan pemilik bisnis di era sekarang.
Strategi meningkatkan pendapatan bisnis merupakan hal penting yang perlu dilakukan ditengah banyaknya tantangan yang tengah dihadapi oleh bisnis dan pemilik bisnis di era sekarang. /FREEPIK/lifeforstock/

Loyalitas pelanggan merupakan hasil dari kerja keras pemilik usaha menyediakan produk yang memuaskan pelanggan.

Mempertahankan kualitas produk dan terus memperbaiki layanan kepada konsumen, dapat semakin meningkatkan loyalitas pelanggan.

Hal lain yang menyangkut betapa pentingnya komunikasi antara pemilik usaha kepada para pelanggan loyal adalah sebagai contoh.

Ketika bahan baku dari sebuah produk mengalami kenaikan harga secara nasional, maka penting bagi pemilik usaha mencari cara agar produksi tetap efisien dan menguntungkan.

Strategi yang dapat dilakukan pemilik usaha adalah melakukan penyesuaian harga dengan kemampuan konsumen.

Yakni berupa mencari alternatif bahan baku lain yang lebih efisien atau mempertahankan kualitas bahan baku namun dengan kenaikan harga produk.

Penyesuaian-penyesuaian tersebut jika dilakukan perlu dikomunikasikan kepada pelanggan dengan turut serta pula mendengar saran serta aspirasi dari pelanggan.

Sehingga, meskipun terjadi persoalan ketidakpastian usaha yang diakibatkan oleh faktor luar seperti kenaikan bahan baku dan perlu dilakukannya penyesuaian-penyesuaian, pelanggan tetap loyal kepada bisnis tersebut.

3. Mencermati Pengeluaran Bisnis

Seorang wirausaha harus mampu melakukan penganggaran secara efisien.

Bagi wirausaha, penting untuk disiplin dalam melakukan pencatatan pengeluaran dan pemasukan.

Halaman:

Editor: Rangga Putra

Sumber: Forbes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x