Punya Anak Hiperaktif, Itu Tanda sang Buah Hati bakal Jadi Wirausahawan Tangguh

- 23 Mei 2021, 22:30 WIB
Ilustrasi.
Ilustrasi. /PEXELS/Gustavo Frings

ILUSTRASI
ILUSTRASI PXHERE


Orang-orang dengan ADHD dikenal cenderung mengalami kesulitan mengendalikan emosi mereka. Orang dengan ADHD sering bereaksi sesuai dengan apa yang mereka rasakan tanpa menyaringnya terlebih dahulu.

Para peneliti mengatakan ini bisa menjadi hal yang baik dalam beberapa kasus karena, membiarkan diri kita merasakan emosi saat itu juga bisa membantu kita memproses dan mempersiapkan masa depan atau visioner.

Tak ada yang mengatakan hidup dengan ADHD adalah perkara mudah. Namun, sudah waktunya untuk mengurangi stigma buruk tentang mereka.

Fokus pada aspek positif dari kondisi tersebut dapat membantu kita bergerak menuju solusi yang untuk memperkuat kualitas-kualitas mereka daripada mengobati kecacatan. ***

Halaman:

Editor: Gita Puspa Ningrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah