10.000 Porsi Lontong Cap Go Meh Gratis 2024 Ludes Disantap Warga di Balai Kota Surabaya

- 26 Februari 2024, 11:00 WIB
Serunya Perayaan Imlek Malam Cap Go Meh 2024 di Balai Kota Surabaya sampai 10.000 porsi Lontong Cap Go Meh ludes.
Serunya Perayaan Imlek Malam Cap Go Meh 2024 di Balai Kota Surabaya sampai 10.000 porsi Lontong Cap Go Meh ludes. /Pemkot Surabaya/

“Masyarakat sangat antusias sekali, dan kami melibatkan banyak UMKM di sini (Surabaya) untuk membuat Lontong Cap Go Meh sehingga ini juga salah satu upaya pemberdayaan ekonomi. Ada 10.000 paket Lontong Cap Go Meh yang dibagikan gratis kepada masyarakat,” pungkasnya.

Baca Juga: Liburan Imlek 2024 ke Surabaya Saja, ini 3 Wisata Ikonik Bersejarah dan Instagramable, Serasa di China!

Perayaan Imlek Malam Cap Go Meh 2024 di Balai Kota Surabaya berhasil menciptakan momen kebersamaan lintas agama dan budaya.

Dengan partisipasi yang tinggi dan keragaman pertunjukan seni, acara ini membuktikan komitmen Wali Kota Eri Cahyadi untuk menjadikan Balai Kota Surabaya sebagai rumah toleransi.

Dengan harapan keberlanjutan perayaan kegiatan agama dan kebudayaan di Balai Kota, Surabaya tetap menjadi simbol kerukunan bagi semua umat. ***

Halaman:

Editor: Rangga Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x