Tempat Wisata Untuk Weekend Yang Banyak Diburu di Probolinggo

- 18 November 2023, 10:48 WIB
Wisata danau buatan Situ Gintung di Tangerang Selatan
Wisata danau buatan Situ Gintung di Tangerang Selatan /Instagram/@situgintung_pesona

ZONA SURABAYA RAYA - Bagi pemuda yang ingin menikmati liburan, inilah tempat liburan yang banyak diburu oleh penikmat wisata.

Apalagi, Jawa Timur merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang miliki ragam destinasi pariwisata.

Nah, salah satunya Kabupaten Probolinggo sebagai daerah dengan banyak ragam destinasi wisata.

Ada beberapa destinasi wisata yang seringkali jadi jujugan para wisatawan, sebab hal ini didukung oleh faktor geografis di Kabupaten Probolinggo.


Baca Juga: HEBOH! Emak-emak Sultan Ambil Bansos, Perhiasan Ditangannya Bikin Geleng-geleng, Kabarnya Dari Probolinggo

Beberapa destinasi wisata itu, mulai dari pegunungan, air terjun hingga Pantai yang wajib dikunjungi apalagi ketika weekend.

Ada 3 rekomendasi destinasi wisata di Kabupaten Probolinggo yang wajib dikunjungi:

1. Gunung Bromo 

Ilustrasi terkait misteri dan mitos dibalik keindahan Gunung Bromo dari mulai pasir hisap yang membahayakan hingga akar gaib.
Ilustrasi terkait misteri dan mitos dibalik keindahan Gunung Bromo dari mulai pasir hisap yang membahayakan hingga akar gaib. YouTube Larasati Channel

Gunung Bromo adalah salah satu destinasi wisata alam paling populer di Indonesia. 

Baca Juga: Belasan Tahun Kalibuntu Probolinggo Diterjang Banjir Rob, Pengendali Banjir Rob Baru Dibangun

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x