Bosan Liburan Itu-Itu saja? 5 Spot Wisata Instragamable di Surabaya Ini Bisa Jadi Hits Alternatif

- 12 Juni 2021, 14:30 WIB
Hutan Kota Pakal
Hutan Kota Pakal /Instagram.com/@hutan_kota_pakal

ZONA SURABAYA RAYA - Arek-Arek Suroboyo hukumnya wajib mengunjungi lima tempat wisata hits berikut ini.

Soalnya, kalian gak bakal nyangka kalau ada tempat-tempat luar biasa seperti ini di Kota Pahlawan. Apalagi, pandemi COVID-19 membuat banyak tempat wisata menerapkan prokes ketat.

Daripada selalu datang ke mal, Zona Surabaya Raya ngerekomendasiin tempat wisata mana aja yang bisa kalian kunjungi. Serta, melihat Kota Surabaya dari sisi yang berbeda.

Baca Juga: Dikritik Data Bansos hingga Bantuan Bencana, Mensos Risma: Yang Penting Warga Nggak Kelaparan

Berikut ini 5 tempat wisata hits ala anak muda atau ala Arek-Arek Surabaya:

1. De Javasche Bank

De Javasche Bank/Instagram.com/@amandaakohar
De Javasche Bank/Instagram.com/@amandaakohar

Kalian Arek-Arek Suroboyo ada yang tau Museum De Javasche Bank? Museum ini berlokasi di Jalan Garuda no. 1 Kota Surabaya.

Museum mata uang ini juga disebut sebagai Museum Bank Indonesia. Museum ini terdiri dari tiga lantai dan menampilkan sejarah sistem perbankan di Indonesia.

Halaman:

Editor: Gita Puspa Ningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x