UPDATE Kronologi dan Data Identitas 16 Korban Seluncuran Air Kenjeran Park Surabaya yang Ambruk

- 7 Mei 2022, 17:55 WIB
Suasana di Kenjeran Park saat peristiwa seluncuran air yang ambruk terjadi.
Suasana di Kenjeran Park saat peristiwa seluncuran air yang ambruk terjadi. /ZONA SURABAYA RAYA

ZONA SURABAYA RAYA - Belasan korban seluncuran air kolam renang Kenjeran Park yang ambruk telah dirawat di rumah sakit, dan berikut adalah update kronologi dan data identitas korban yang mungkin ada keluarga atau kerabat Anda.

IDENTITAS KORBAN KOLAM RENANG WATERPARK KENJERAN YANG DIANTARKAN KE RS. SOEWANDI

1. Nama : Pratama
Usia : 10 Tahun
Alamat : Pakis Gunung Gg 1 No 56
Kel. Pakis
Kec. Sawahan
Kondisi : Sadar,luka hematum dibagian wajah.

2. Nama : Akbar Romadoni
Usia : 15 Tahun
Alamat : Endrosono Gg 6 No 9
Kel. Wonokusumo
Kec. Semampir
Kondisi : Dislokasi tangan kiri

Baca Juga: Korban Jatuh dari Ketinggian 10 Meter, Polisi Tutup Seluncuran Air Kenjeran Park yang Ambruk

3. Nama : Rifaldo Wahyu Pratama
Usia : 12 Tahun
Alamat : Kedinding tengah Gg 2 No 35
Kel. Tanah Kali Kedinding
Kec. Kenjeran
Kondisi : Sadar, dislokasi tangan kanan & luka robek pelipis kanan

4. Nama : Hasan
Usia : 16 Tahun
Alamat : Panti Yatim Indonesia ( Jl. Ngagel madya No 83
Kel. Barata Jaya
Kec. Gubeng
Kondisi : Sadar, Dislokasi kaki kiri

Baca Juga: Perosotan Kolam Renang Kenjeran Surabaya Ambrol, Pengunjung Luka-Luka 1 Anak Cidera Otak

5. Nama : Raihan
Usia : 12 Tahun
Alamat : Mojo 3 B
Kel. Mojo
Kec. Gubeng
Kondisi : Sadar , Nyeri di punggung belakang & nyeri di perut

Halaman:

Editor: Budi W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah