Cara Perbanyak Tanaman Hias Aglonema dengan Tanam Daun, Begini Tips Bagi Para Pemula Penghobi Tanaman

- 28 Januari 2022, 09:15 WIB
Simak tips serta cara mudah perbanyak Aglonema dengan daun kusus para pemula penghobi tanaman hias
Simak tips serta cara mudah perbanyak Aglonema dengan daun kusus para pemula penghobi tanaman hias /Tangkap layar YouTube/Tanamanhias Bunga85.

ZONA SURABAYA RAYA - Berikut tips cara mudah memperbanyak tanaman hias berjenis Aglonema dengan menggunakan daun bagi para pemula untuk penghobi tanaman.

Untuk memperbanyak tanaman hias Aglonema memang banyak cara diantaranya dapat dengan mencangkok, kawin silang, potong pucuk, dan memisahkan anakan Aglonema dari bibit indukan.

Namun untuk memperbanyak Aglonema dengan daun tampaknya masih asing di telinga para pemula kusus penghobi tanaman hias satu ini.

Tanaman hias Aglonema memang menjadi primadona ditengah penghobi tanaman hias di tahun 2022 ini.

Baca Juga: 7 Tren Tanaman Hias Diprediksi Bakal Moncer Naik Daun di Tahun 2022, Ada Harga Selangit di Angka Milyaran!

Hal ini membuat banyak orang berbondong-bondong memburu Aglonema untuk dijadikan pelengkap koleksi tanaman hias dirumah.

Karena harga dipasaran dibilang fantastis, banyak penghobi tanaman hias memikirkan cara untuk membuduidayakannya dan membuatnya dijadikan ladang bisnis rumahan.

Penasaran bagaimana tips dan caranya? Yuk simak ulasan memperbanyak Aglonema dengan daun yang dilansir ZonaSurabayaRaya.Com dari Channel Youtube Shanz Berkebun Jumat, 28 Januari 2022.

Tips dan cara mudah untuk memperbanyak Aglonema dengan daun bagi para pemula penghobi tanaman hias
Tips dan cara mudah untuk memperbanyak Aglonema dengan daun bagi para pemula penghobi tanaman hias

Baca Juga: Bonsai, Tanaman Kerdil Aesthetic Berseni dengan Nilai Tinggi

Halaman:

Editor: Julian Romadhon

Sumber: Youtube Shanz Berkebun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x