Kronologi Rumah Baru di Probolinggo Ambruk, Pekerja Tertimpa Beton

- 27 Januari 2024, 10:36 WIB
Tampak bangunan rumah ambruk di Kota Probolinggo
Tampak bangunan rumah ambruk di Kota Probolinggo /Zona Surabaya Raya /Ahmad Saifullah /

Selang beberapa detik kemudian, terdengar teriakan seorang warga yang minta tolong.

Sontak, warga yang mendengar adanya teriakan seorang warga yang minta tolong tersebut, langsung bergegas kelokasi kejadian.

"Rumah itu berjarak 8 meter dari rumah keluarga saya," kata Aji seorang warga setempat seperti dikutip Zona Surabaya Raya (Pikiran Rakyat Media Network) Sabtu 27 Januari 2024.

Baca Juga: Konten Negatif Banjiri Medsos, MUI Probolinggo Geram

Pada saat peristiwa itu, jelas Aji, ada seorang tukang bangunan yang mengalami patah tulang ketika peristiwa tersebut.

Dia yang menjadi korban akibat rumah itu ambruk ialah Rama yang merupakan warga Desa Lemah Kembar Kecamatan Sumberasih Kabupaten Probolinggo.

Sehingga, korban yang saat itu tertimbun rumah ambruk tersebut berusaha diselamatkan oleh warga dengan cara mencari keberadaan korban.

Baca Juga: Viral Miniatur Menara Eiffel di Kota Probolinggo Ditubruk Tronton Masuk Kota

Seketika itu juga, warga menemukan korban dengan posisi tertelungkup yang sudah tertimpa reruntuhan batu bata dan rangka atap serta genteng.

"Saya berusaha mengeluarkan korban dari reruntuhan itu,"paparnya.

Halaman:

Editor: Ahmad Saifullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah