32 Dusun di Probolinggo Alami Krisis Air Bersih Dampak Kemarau, Uluran Tangan Ditunggu Warga

- 3 Oktober 2023, 12:42 WIB
Petugas mendistribusikan air bersih di salah satu daerah di wilayah Kecamatan Kersamanah, Garut yang merupakan salah satu daerah terdampak bencana kekeringan akibat kemarau berkepanjangan yang melanda.
Petugas mendistribusikan air bersih di salah satu daerah di wilayah Kecamatan Kersamanah, Garut yang merupakan salah satu daerah terdampak bencana kekeringan akibat kemarau berkepanjangan yang melanda. /kabar-priangan.com/DOK/

Baca Juga: Ular Kobra Sepanjang 1 Meter Lebih Masuk Rumah di Probolinggo, Semburan Kobra Nyaris Lukai Warga

Selain itu, hingga saat ini telah terlaksana 1 27 kali distribusi air bersih sejak Bulan Juni hingga September 2023. 

"Totalnya ada sekitar 37.766 Jiwa atau 12.648 KK terdampak krisis air bersih di Kabupaten Probolinggo ," tulisnya dalam akun Instagram resmi BPBD Kabupaten Probolinggo.

Bahkan, 715.000 Liter air bersih, 13 Tandon Air dan37 Jerigen telah terdistribusi sebagai penanganan darurat krisis air bersih yang dilakukan oleh BPBD Kabupaten Probolinggo.


Baca Juga: Pemkab Probolinggo Umumkan Perubahan Calon PPPK Formasi 2023, Cek Selengkapnya Sebelum Mendaftar Agar Lolos

"Jumlah daerah terdampak Kekeringan fluktuatif sejak Tahun 2013 hingga 2023 bergantung faktor yang mempengaruhi ," sebutnya, seperti dikutip Zona Surabaya Raya (Pikiran Rakyat Media Network), Selasa 3 Oktober 2023.

Misalnya seperti berkurangnya volume air, mengeringnya sumber mata air, tidak ada cadangan air maupun faktor infrastruktur lainnya. 

"Saat ini sebagai upaya penanganan darurat telah dilaksanakan distribusi air bersih dan logistik kekeringan serta pemantauan di beberapa daerah yangberisiko tinggi kekeringan,"paparnya.

Baca Juga: Pantai Bohay Dekat PLTU Paiton Probolinggo, Keindahan Seperti Kemilau Emas yang Menyatu dengan Alam

Sebagai upaya lanjutan diperlukan kajian dan pemantauan kembali terkait beberapa faktor yang mempengaruhi kejadian kekeringan pada tahun ini.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah