Jadwal Lengkap Vaksin di 27 Rumah Sakit, Kinik dan Puskesmas di Malang, 13-17 September 2021, Cara Daftar

- 13 September 2021, 09:54 WIB
Jadwal Lengkap Vaksin di 27 Faskes Kota Malang, 13-17 September 2021, Perhatikan Cara Daftar
Jadwal Lengkap Vaksin di 27 Faskes Kota Malang, 13-17 September 2021, Perhatikan Cara Daftar /Zona Surabaya Raya/Byta Indrawati

21. RSSA Jl Jaksa Agung Suprapto (16-17 September), 500 dosis per hari
22. RS Hermina Jl Tangkupan Perahu (13-17 September), 100 dosis per hari
23. Puskesmas Kedungkandang (17 September), 150 dosis per hari
24. Puskemas Kendalsari (14-16 September), 200 dosis per hari
25. Puskesmas janti Jl Janti Barat (16-17 September), 150 dosis per hari

26. Klinik UIN Jl Gajayana (14 dan 18 September), 300 dan 500 dosis per hari
27. Klinik Raya Kerinci Jl Danau Kerinci Raya (14 dan 17 September), 100 dosis per hari.

Baca Juga: Vaksinasi Massal di Menganti dan Kedamean Gresik, 8-14 September 2021, Dosis 1, Anak 12 Tahun Boleh Daftar

Untuk mengakses layanan calon peserta dipersilakan melakukan registrasi ulang pada laman www.vaksinasi.malangkota.go.id.

Alur layanan secara ringkas sebagai berikut :

1. Buka link vaksinasi.malangkota.go.id, setelah itu klik tombol daftar vaksinasi;
2. Pilih faskes yang tersedia, berisi informasi mengenai kuota vaksin;
3. Klik daftar di faskes yang ingin dipilih;
4. Ketik NIK (khusus pendaftar vaksin dosis 1 di gajayana) klik cari data;
5. Setelah NIK ditemukan, akan terlihat tampilan detail biodata peserta;
6. Pilih jadwal yang tersedia di faskes yg dipilih dengan cara klik pilih tanggal;
7. Pilih sesi dengan cara klik pilih jam;
8. Upload sertifikat/kartu vaksin 1 dengan cara klik upload file;
9. Klik daftar. ***

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x