Beredar di Medsos, Burger KFC Mengandung Babi, Hoaks atau Fakta?

- 13 Agustus 2021, 15:24 WIB
Beredar di Medsos, Burger KFC Mengandung  Babi, Hoaks atau Fakta?
Beredar di Medsos, Burger KFC Mengandung Babi, Hoaks atau Fakta? /Ilustrasi/Instagram.com/@food.sisters1

ZONA SURABAYA RAYA - Beredar pesan berantai di media sosial (Medsos) WhatsApp yang menyebut bahwa salah satu menu dari restoran makanan cepat saji KFC, yakni burger, mengandung babi. Hoaks atau fakta?

Pesan burger KFC mengandung babi ini tak hanya beredar di Whatsapp. Akun Facebook Dali Pryatna Saoedi juga ikut membagikan kabar tersebut.

Pesan yang beredar itu dengan narasi bahwa burger KFC hanya mengandung 15% ayam, sisanya 85% dari bahan tidak layak.

Bahan baku burger KFC disebutkan tercampur unsur minyak babi. Seperti pada kecap dan mayones.

Baca Juga: Vaksin Gratis Dosis 1 di Surabaya dan Kediri, 14 Agustus-17 Agustus 2021, Kuota Terbatas, Simak Syarat Daftar

Pesan itu juga menyatakan sertifikat halal produk makanan asal Amerika Serikat tersebut telah dicabut.  

Pesan yang beredar melalui WhatsApp itu juga berisi ajakan agar masyarakat memboikot restoran tersebut.

"KFC akhirnya Kalah,… Setelah bertahun-tahun berusaha menyembunyikan kasusnya bhwa BURGERnya 100% Ayam?!!!

Kini mereka telah dinyatakan bersalah krn ternyata bahan pembuatan Burgernya hy 15% Ayam dan 85% sisanya bahkan tidak layak/ baik utk dikonsumsi ttpi hy cocok utk anjing.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: MUI Turn Back Hoax Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x