5 Gejala Pacaran yang Kamu dan Dia harus Putus daripada Sakit Hati Terus-menerus!

- 24 Juni 2022, 15:00 WIB
Gejala pacaran yang toksik tapi terus dipertahankan karena berbagai alasan bisa bikin baik kamu dan dia menderita, lebih baik putus saja.
Gejala pacaran yang toksik tapi terus dipertahankan karena berbagai alasan bisa bikin baik kamu dan dia menderita, lebih baik putus saja. /UNSPLASH/Andrik Langfield

ZONA SURABAYA RAYA - Gejala pacaran yang toksik tapi terus dipertahankan karena berbagai alasan bisa bikin baik kamu dan dia menderita, lebih baik putus saja.

Karena, gejala pacaran yang tidak sehat itu bikin hidup tidak bahagia hanya karena mempertahankan status dan lebih baik untuk putus.

Sebaiknya, demi kebaikan dan kebahagiaan masing-masing, gejala pacaran dan putus yang bakal di bahas di bawah ini harus kamu perhatikan.

Kalau kamu sudah merasakan atau melakukan gejala pacaran berikut ini, maka atas nama kebahagiaan, putus saja!

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces Hari Ini, 24 Juni 2022: Baru Kenalan langsung bikin Tegang!

Berikut adalah gejala pacaran yang harus kamu perhatikan, bahwa hubungan kamu dan dia harus putus, segera.

  • 1) Kamu menjadi lebih kesal dari biasanya

Jujur saja, kamu tidak menyukai semua hal yang dilakukan pacar. Tetapi, jika kamu merasa lebih kesal daripada biasanya, itulah waktunya untuk mengevaluasi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aquarius Hari Ini, 24 Juni 2022: Mulanya Sahabat, Lah kok malah Terpikat!

Mengapa kesabaran kamu sudah tidak mengenal toleransi?

Halaman:

Editor: Rangga Putra

Sumber: Your Tango Cosmopolitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah