Resep Sayur Tahu Tauge, Menu Masakan yang Cocok Disantap Saat Sahur dan Buka Puasa

- 11 April 2022, 08:41 WIB
Resep Sayur Tahu Tauge, Menu Masakan yang Cocok Disantap Saat Sahur dan Buka Puasa
Resep Sayur Tahu Tauge, Menu Masakan yang Cocok Disantap Saat Sahur dan Buka Puasa /YouTube Tri pujis

1. Potong tahu kotak-kotak atau berbentuk dadu.

2.Goreng tahu ke dalam minyak panas hingga tahu berkulit sedikit kuning.

3.Jika sudah, angkat tahu dan tiriskan.

4.Buat bumbu halus dengan mencampurkan semua bahan bumbu halus dan blender.

5.Panaskan minyak, masukkan bumbu halus dan tumis hingga matang.

6.Kemudian, tambahkan 400 ml santan dan aduk rata.

7.Tambahkan 1 batang serai, 1 lembar daun salam, 2 sdt gula, ¼ sdt garam, ¼ sdt kaldu bubuk dan sejumput lada bubuk, aduk hingga mendidih.

8.Setelah mendidih, masukkan tahu yang telah digoreng dan 10 butir telur puyuh.

9.Masukkan 2 buah cabai merah keriting yang dipotong serong lalu aduk kembali.

10.Tambahkan 100 gr tauge, masak hingga tauge matang. Jangan lupa koreksi rasa.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: YouTube Tri Pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x