CATAT! KUR Bank Jatim 2024 Resmi Dibuka, Simak Syarat dan Cara Pengajuan agar Diproses Cepat

- 4 Januari 2024, 20:59 WIB
KUR Bank Jatim 2024 Resmi Dibuka, Simak Syarat dan Cara Pengajuan agar Diproses Cepat
KUR Bank Jatim 2024 Resmi Dibuka, Simak Syarat dan Cara Pengajuan agar Diproses Cepat /Instagram @bankjatim
  • Mengisi Formulir aplikasi
  • Sudah berumur 21 tahun atau sudah menikah
  • Fotocopy KTP suami istri dan KK (Kartu Keluarga)
  • Pas foto suami-istri
  • Surat Keterangan Usaha atau SIUP

Bagi Perusahaan atau Badan Usaha:

  • Mengisi Formulir aplikasi
  • Fotocopy KTP pengurus
  • Surat Keterangan Usaha atau SIUP
  • Akte Pendirian dan Akta Perubahan
  • Laporan keuangan
  • Fotocopy NPWP apabila mengajukan pinjaman dengan plafon lebih dari Rp 50 juta

Baca Juga: Info Terbaru: KUR 2024 Disiapkan Rp300 Triliun, Ini Syarat dan Cara Pengajuan KUR Bank Jatim, BRI, dan BNI

Cara Pengajuan KUR Bank Jatim 2024

Lantas, bagaimana cara mengajukan KUR Bank Jatim supaya cepat disetujui? Simak ulasan berikut ini.

  • Pastikan seluruh persyaratan lengkap
  • Usaha telah berjalan meinimal 6 bulan untuk KUR Mikro dan KUR Kecil
  • Tidak memiliki tunggakan kredit (SLIK)
  • Tidak terdaftar dalam DHNBI
  • Telah menjadi atau bersedia menjadi nasabah Bank Jatim
  • Bukti kepemilikan lahan apabila lahan milik sendiri
  • Perjanjian sewa menyewa yang diketahui kepala desa setempat apabila lahan bukan milik sendiri

Jika sudah memastikan hal-hal di atas tidak ada masalah, lakukan langkah berikut ini:

  • Kunjungi kantor cabang terdekat dengan membawa sejumlah syarat dokumen
  • Ambil momor antrean dan tunggu sampai dipanggil petugas
  • Saat dipanggil, tunjukkan dokumen-dokumen persyaratan KUR yang sudah dijelaskan di atas
  • Petugas bank akan memverifikasi data Anda
  • Bila pengajuannya sudah selesai, pihak bank akan survey lokasi usaha untuk memastikan apakah usaha layak menerima KUR atau tidak
  • Tunggu kabar dari pihak Bank Jatim, apakah KUR yang Anda ajukan diterima atau tidak

Proses pengajuan KUR akan memakan waktu sekitar 1 minggu, bahkan bisa lebih jika banyak pemohon. Pihak Bank Jatim perlu melakukan verifikasi dan menganalisa data-data calon debitur.

Kesimpulan

Ajukan KUR Bank Jatim 2024 di awal tahun lebih berpotensi disetujui, karena jatah dana masih besar.

Anda juga punya peluang dan waktu lebih longgar untuk melengkapi persyaratan pengajuan KUR Bank Jatim 2024, jika pihak bank menilai dokumen Anda belum lengkap. ***

Halaman:

Editor: Ali Mahfud

Sumber: Instagram @bankjatim bankjatim.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah