Karnaval Petik Laut Kalibuntu Probolinggo, Ketua Komisi VI DPR RI Jadi Saksi Bersatunya Ribuan Warga

- 30 Juli 2023, 00:07 WIB
Ribuan warga Desa Kalibuntu Kecamatan Kraksaan Kabupaten Probolinggo saat di Karnaval Petik Laut
Ribuan warga Desa Kalibuntu Kecamatan Kraksaan Kabupaten Probolinggo saat di Karnaval Petik Laut /Zona Surabaya Raya /Ahmad Saifullah /

Lagi-lagi pada saat acara itu sudah dilepas, para warga tersebut juga mendatangi Faisol Riza untuk menanyakan kabarnya.


Sebab, Faisol Riza sendiri merupakan asli dari Kota Kraksaan Kabupaten Probolinggo yang saat ini tinggal di Desa Rangkang.

Namun, dalam gebyar karnaval untuk petik laut di Desa Kalibuntu ini, Faisol Riza yang pernah menjadi santri di Pondok Pesantren Nurul Jadid Paiton Kabupaten Probolinggo, tetap menggunakan kopyah hitamnya.

Baca Juga: Dilirik Jadi Calon Pj Bupati Probolinggo, Ini Respon Ugas

Selain itu, Faisol Riza bersama para peserta karnaval lainnya, juga ikut berjalan dari start ke finish yang jaraknya sekitar 1 Kilometer.

 

Paling depan ialah Faisol Riza bersama Kepala Desa Kalibuntu Hairul Anam begitu juga Dewi Azizah yang merupakan Caleg PKB DPRD Kabupaten Probolinggo beserta juga Ketua DKC Garda Bangsa Kabupaten Probolinggo, Zainal Arifin.

Diurutan berikutnya ada rombongan Banser yang memegang Bendera Merah Putih serta Bendera Nahdlatul Ulama (NU).

Baca Juga: Gas Elpiji 3 Kg Sulit di Probolinggo Pasuruan, Ketua Komisi VI DPR RI Telepon Pertamina, Ini Katanya

Diurutan selanjutnya, ada rombongan drumband serta dengan diikuti oleh peserta karnaval dengan memakai baju unik dan menarik.

Halaman:

Editor: Ali Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah