Pantai Modangan Malang, Mengagumi Keindahan Alam sambil Terbang Paralayang!

- 25 Mei 2023, 10:00 WIB
Pantai Modangan Malang, Mengagumi Keindahan Alam sambil Terbang Paralayang!
Pantai Modangan Malang, Mengagumi Keindahan Alam sambil Terbang Paralayang! /ZONA SURABAYA RAYA/PINKY SUTAN/

Harga tiket masuk di Pantai Modangan yakni Rp10.000 dan untuk Bukit Waung Rp5.000 yang masih berada di area Pantai Modangan.

Sedangkan untuk biaya parkir motor yakni Rp5.000 dan untuk mobil yaitu Rp10.000. Seperti kebanyakan pantai, jam buka Pantai Modangan tak ada jadwal khusus.

Pengunjung bisa datang 24 jam bebas dan kapan saja. Namun pengunjung tidak disarankan untuk berkunjung ketika matahari terlalu terik agar tidak kepanasan.

Selain menikmati keindahan pantai, disini juga tersedia spot menarik yang ada di sekitar pantai.

Ada aktivitas yang jarang ditemui di pantai lain yaitu menyaksikan aktivitas paralayang.

Sekedar informasi, Kawasan pantai ini memang sering dijadikan sebagai tempat turnamen paralayang tingkat regional dan nasional.

Baca Juga: LaFest Sidoarjo, Wisata ala Luar Negeri yang Instagramable, Cocok buat Healing, Seru buat nge-Date, Aw!

Dipilihnya Pantai Modangan untuk aktifitas paralayang karena kecepatan angin pantainya yang cukup stabil.

Pengunjung bisa melihat atlet paralayang beraksi terbang di atas Pantai Modangan.

Baca Juga: Kuliner Viral Surabaya, Warung Rujak Madura 24 Jam! Morrah Lemak Ebuh, Gas Bulak Banteng, Gaes!

Halaman:

Editor: Rangga Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x