7 PTN Eks IKIP Terbaik di Indonesia, Ternyata Bukan UM Tapi...

- 26 Mei 2023, 14:00 WIB
Ilustrasi PTN.
Ilustrasi PTN. /Ui.ac.id

2.Universitas Negeri Malang (UM)

Salah satu yang mungkin penting untuk diketahui dari PTN ini adalah singkatan kampusnya bukan UNM, akan tetapi UM.

Mengapa PTN yang berslogan The Learning University ini menggunakan nama UM, karena singkatan UNM adalah singkatan Universitas Negeri Makassar.

Baca Juga: Tri Rismaharini di Universitas Surabaya : Saya di Mensos Paling Berat Tangani Warga Disabilitas

Di dalam pemeringkatan Webometrics, UM memperoleh peringkat 23 PTN terbaik di Indonesia, tepat di bawah peringkat UPI. Sesuai namanya, UM beralamat di kota Malang, tepatnya di Jalan Semarang No.5, Sumbersari, Lowokwaru, Kota Malang

3.Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)

Univesitas Negeri Yogyakarta atau UNY adalah PTN yang berbasis di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Sebelum berbentuk univesitas, UNY bernama IKIP Yogyakarta. Perguruan Tinggi yang berdiri tahun 1964 ini menduduki peringkat 26 menurut Webometrics. 

4.Universitas Negeri Semarang (Unnes)

PTN yang berkedudukan di Kota Semarang ini menduduki peringkat 30 menurut Webometrics. Unnes memiliki dosen yang terkenal di Tiktok yakni Hendy Pratama.

Selain itu pada tahun 2014 lalu, Unnes viral karena wisudawan terbaiknya di antar sang ayah ke tempat wisuda menggunakan becak. Saat ini Raeni sedang menempuh S3 di Inggris. 

Halaman:

Editor: Timothy Lie

Sumber: webometrics.info


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x